Halaman

COULOMB’S LAW PRACTICE PROBLEM

 

1.     A point charge of +2.0 x 10-6 C is 3.0 cm distance from a second point of charge – 5.0 x 10-6 C. calculate the magnitude of the force on each charge

Solution

Given       : q1 = +2.0 x 10-6 C

                  q2 = -5.0 x 10-6C

                    r = 3.0 cm = 3.0 x 10-2 m

Find  : F = …?

Answer   :


2.     Two point charge; q1 = +6.0µC and q2 = - 2.0 µC are separated by a distance of 4.0 cm in a vacuum, find the electric force acting on each charge!

Solution

Given: q1 = +6.0 x 10-6 C

            q2 = -2.0 x 10-6C

              r = 4.0 cm = 4.0 x 10-2 m

Find : F = …?

Answer   :

 

3.     Two equal charges of magnitude 4.0 µC experience an electrostatic force 160 N. how far apart are the centers of two charges?

Solution

Given  : q1 = q2 = 4x 10-6C

              F = 160 N

Find : r = …?

Answer :



OHM'S LAW PRACTICE PROBLEM

 Formula :

1.      What is the resistance in a circuit that has a current of 0.75A and a voltage drop of 60V across the cell?

Given : I = 0.75 A

            V= 60Volt

Find R =…?

Solution

R = V : I = 60 Volt : 0.75A = 80 Ω

2.         What is the voltage drop across an alarm clock that is connected to a circuit with a current of 1.10A and resistance of 90Ω?

Given : I = 1.1 A

             R = 90 Ohm

Find V: ….?

Solution:

V = I.R

    = 1.1 A x 90 Ω

    = 99 Volt

 

3.         What is the current in a circuit that has a resistance of 75Ω and a voltage drop of 120V  across the cell?

Given :

R = 75 Ω

V = 120 Volt

Find : I = ….?

Solution:

I = V/R = 120 Volt : 75 Ω

  = 1.6 A

4.         What is the voltage drop across a TV that has a resistance of 150Ω and a current of 1.2A?

Given :

R = 150 Ω

I  = 1.2 A

Find V=….?

Solution

V = I.R

    = 1.2 A x  150 Ω

    = 180 Volt

 

 

5.            What is the resistance in a circuit that has a current of 2.5A and a voltage drop of 90V?


Given :

V = 90 Volt

I = 2.5 A

Find : R: …..?

Solution:

R = V: I = 90 Volt : 2.5 A = 36 Ω

6.               What is the current in a circuit that has a resistance of 65Ω and a voltage drop of 135V across a light bulb?

Given :

R = 65 Ω

V = 135 Volt

Find : I = …?

Solution:

I = V : R = 135 Volt : 65 Ω = 2.08 A


LOGAM , METALOID dan NONLOGAM

 

Unsur merupakan zat tunggal yang tidak dapat diuraikan lagi menjadi zat lain yang lebih sederhana dengan reaksi kimia biasa

Berdasarkan sifatnya unsur dibedakan menjadi:

1.     Unsur logam :

Sifatnya :

a. Mengkilap

b. merupakan konduktor listrik dan panas yang baik

c. dapat  ditempa

d.pada suhu kamar berwujud padat kecuali raksa , cesium , Fransium , dan Galium berwujud cair

contoh unsur logam antara lain: besi , nikel, tembaga , perak, kalium

2.     unsur metaloid

sifatnya :

a.  memiliki sifat baik sebagai logam maupun nonlogam

b. lebih rapuh daripada logam , kurang rapuh dibandingkan nonlogam

c.  umumnya bersifat semikonduktor terhadap listrik

d. beberapa metaloid berkilau seperti logam

contoh metaloid: boron , silikon, germanium , arsen , antimon

3.     unsur nonlogam

sifatnya :

a.pada suhu kamar umumnya berwujud gas, namun ada pula yang berwujud padat dan cair

b. merupakan isolator panas dan listrik, kecuali karbon termasuk konduktor

c. umumnya tidak mengkilap

d. tidak dapat ditempa

contoh : oksigen , karbon , neon , kripton ,argon

sumber :

1.  https://id.wikipedia.org/wiki/Metaloid#:~:text=Sifat%2Dsifat%20metaloid%3A,Umumnya%20bersifat%20semikonduktor%20terhadap%20listrik

2. Tim Abdi Guru,2016 ,IPA terpadu untuk SMP/MTs kelas VII, Jakarta: Penerbit Erlangga


INDIKATOR ASAM BASA

 

Indikator asam basa merupakan zat yang memberikan warna berbeda ketika berada dalam lingkungan asam dan basa

Indikator  asam basa dibagi menjadi:

1. Indikator alami merupakan indikator asam basa yang dibentuk dari ekstrak tumbuhan

Ekstrak tumbuhan yang dapat dijadikan indikator asam basa :

a.      Ekstrak kunyit

Dalam larutan asam berwarna : kuning cerah

Dalam larutan basa berwarna : jingga

b.     Ekstrak kubis merah

Dalam larutan asam berwarna : merah

Dalam larutan basa lemah berwarna : hijau

Dalam larutan basa kuat berwarna : kunig

c.      Ekstrak kembang sepatu

Dalam larutan asam berwarna : merah cabe

Dalam larutan basa berwarna : hijau

2.     Indikator buatan ( kertas lakmus )

Dalam larutan asam : lakmus biru menjadi merah, lakmus merah tetap

Dalam larutan basa : lakmus merah menjadi biru, lakmus biru tetap

Dalam larutan netral : warna kertas lakmus tidak berwarna

Larutan asam : pH < 7

Larutan basa : pH > 7

Larutan netral; pH = 7

Sumber :

https://id.wikibooks.org/wiki/Subjek:Kimia/Materi:Asam,_Basa,_Garam

RANGKUMAN MATERI TENTANG GARAM

 

Garam merupakan senyawa yang terbentuk dari reaksi asam dan basa

Reaksi pembentukan garam seringkali disebut reaksi netralisasi

Reaksi : Asam + basa à garam + air

Pengelompokan garam :

1.     Garam netral merupakan garam yang dibentuk dari reaksi yang terjadi antara asam kuat dengan basa kuat

Garam netral memiliki pH = 7

Reaksi : asam kuat + basa kuat à garam ( netral ) + air

Contoh: NaCl , KCl , KBr, NaBr

2.     Garam asam merupakan garam dibentuk dari reaksi antara asam kuat dengan basa lemah

Garam asam memiliki pH < 7

Contoh reaksi : HCl + NH3 à NH4Cl

Yang termasuk garam asam : FeCl3 , NH4Br , Al2NO3,

3.     Garam basa merupakan garam yang dibentuk dari reaksi basa kuat dan asam lemah

Garam basa memiliki pH > 7

Contoh reaksi : NaOH + CH3COOH à CH3COONa + H2O

Yang termasuk garam basa: KCN , BaCO3, NaCN

 

Sumber :

https://id.wikibooks.org/wiki/Subjek:Kimia/Materi:Asam,_Basa,_Garam

Tim Abdi Guru,2016 ,IPA terpadu untuk SMP/MTs kelas VII, Jakarta: Penerbit Erlangga


RANGKUMAN MATERI TENTANG BASA

 

Definisi Basa

1.   Menurut Arhenius “Basa merupakan zat ( senyawa ) yang jika dilarutkan dalam air akan melepaskan ion hidronium “

2.     Menurut Bronsted – Lowry “ basa merupakan akseptor proton “

3.     Menurut Lewis “ basa merupakan  zat yang memberikan pasangan elektron “

Sifat – sifat basa :

1.        Terasa licin di kulit

2.        Dalam air melepaskan ion OH-

3.        Rasanya pahit

4.        Bersifat kausatif

5.        Mengubah kertas lakmus merah menjadi biru

6.        pH > 7

7.        dapat menghantarkan listrik

Basa yang dapat larut dalam air disebut basa alkali.

Beberapa contoh basa yang dijumpai dalam  rumah tangga  : sampo , sabun mandi , detergen , pasta gigi , pupuk dan lain – lain

Beberapa hewan tertentu juga menghasilkan basa untuk mempertahankan diri dari serangan hewan lain misalnya tawon.

Kegunaan asam dalam kehidupan sehari – hari

1.     bahan baku pembuatan sabun

contohnya : Natrium hidroksida ( NaOH )

2.     bahan untuk pembuatan pupuk

contohnya : Amonia ( NH3 )

3.     digunakan untuk mengurangi keasaman tanah

contohnya : kalsium hidroksida [ Ca (OH)2 ]

4.     digunakan sebagai obat mag

contohnya : aluminiun hidroksida [ Al(OH)3]

Sumber :

https://id.wikibooks.org/wiki/Subjek:Kimia/Materi:Asam,_Basa,_Garam

Tim Abdi Guru,2016 ,IPA terpadu untuk SMP/MTs kelas VII, Jakarta: Penerbit Erlangga


RANGKUMAN MATERI TENTANG ASAM

 

Definisi asam :

1.     Menurut Arhenius” asam merupakan zat yang jika dilarutkan dalam air akan melepaskan ion hidrogen ( H+ ) “

2.    Menurut Bronsted-Lowry “ asam merupakan pendonor ion hidrogen ( H+ ) “

3.     Menurut Lewis “ asam merupakan akseptor electron”

4.   Menurut Boyle “ asam merupakan zat yang dapat memerahkan kertas lakmus biru”

Sifat –sifat asam

a.      Mempunyai rasa masam

b.     Bersifat korosif

c.      Mengubah warna kertas lakmus menjadi merah

d.     pH < 7

e.      dapat menghantarkan listrik

f.       bereaksi dengan logam

Pengelompokkan asam :

1.     Asam organik  merupakan asam yang berasal dari makhluk hidup

Asam organik  yang berasal dari tumbuhan:

a.      Asam sitrat : asam pada buah jeruk dan lemon

b.     Asam meleat : asam pada buah apel dan buah pir

c.      Asam tartrat : asam pada buah anggur

d.     Asam askorbat : asam pada buah dan sayuran sebagai sumber vitamin C

e.  Asam asetet : asam yang dihasilkan dari pembuatan minuman beralkohol dan buah anggur

f.       Asam benzoat : dihasilkan pada tanaman genus styrax

     Asam organik yang dihasilkan oleh hewan:

a.      Asam format : asam yang dihasilkan semut

b.     Asam yang dihasilkan lebah

c.      Asam asetat dihasilkan oleh bakteri

 

2.     Asam anorganik: asam yang dihasilkan dari persenyawaan antara senyawa anorganik

Contohnya:

a.      Asam sulfat ( H2SO4 )

b.     Asam klorida ( HCl )

c.      Asam nitrat ( HNO3)

d.     Asam bromide ( HBr )

Pengelompokkan asam berdasarkan kuat lemahnya:

a.      Asam kuat

Daya hantar listrik kuat, terionisasi sempurna di dalam pelarut

Contohnya: asam sulfat , asam nitrat, asam klorida

b.     Asam lemah

Daya hantar listrik lemah, terionisasi sebagian di dalam pelarut

Contohnya : asam asetat, asam format, asam laktat

 

Hujan asam

Akibat yang ditimbulkan dari hujan asam

1.     Hujan asam dapat menyebabkan matinya hewan dan tumbuhan

2.     Hujan asam dapat merusak bangunan yang terbuat dari kapur

3.     Hujan asam dapat merusak bodi mobil, kapal laut, merusak jembatan dan struktur bangunan