- Suhu suatu benda ketika diukur menggunakan termometer Celcius menunjukkan nilai 250C, nyatakan suhu benda tersebut ketika diukur dengan menggunakan termometer Reamur, Fahrenheit dan Kelvin
- Suhu suatu benda ketika diukur menggunakan termometer Fahrenheit menunjukkan nilai 920F, nyatakan suhu benda tersebut ketika diukur dengan menggunakan termometer Reamur, Celcius dan Kelvin
- Suhu suatu benda ketika diukur menggunakan termometer Reamur menunjukkan nilai 320R, nyatakan suhu benda tersebut ketika diukur dengan menggunakan termometer Celcius , Fahrenheit dan Kelvin
- Suhu suatu benda ketika diukur menggunakan termometer Kelvin menunjukkan nilai 333K , nyatakan suhu benda tersebut ketika diukur dengan menggunakan termometer Reamur, Fahrenheit dan Celcius
- Termometer Fahrenheit akan menunjukkan nilai dua kali skala termometer Celcius ketika mengukur benda bersuhu….
- Termometer Fahrenheit akan menunjukkan nilai yang sama dengan skala termometer Celcius ketika mengukur benda bersuhu….
- Termometer Fahrenheit akan menunjukkan nilai yang sama dengan skala termometer Reamur ketika mengukur benda bersuhu….
- Termometer A menunjukkan skala 200A ketika dicelupkan kedalam es yang sedang melebur dan 1400A ketika dicelupkan kedalam air yang sedang mendidih. Termometer A dan Celcius dicelupkan kedalam cairan yang sama. Tentukan skala yang ditunjukkan termometer A ketika Celcius menunjukkan nilai 300C!
- Termometer X menunjukkan skala 100X ketika dicelupkan kedalam es yang sedang melebur dan 1700X ketika dicelupkan kedalam air yang sedang mendidih. Termometer X dan Celcius dicelupkan kedalam cairan yang sama. Tentukan skala yang ditunjukkan termometer Celcius ketika thermometer X menunjukkan nilai 500X!
- Panjang kolom raksa dalam termometer 4 cm ketika dicelupkan kedalam es yang sedang melebur dan 20 cm ketika dicelupkan kedalam air mendidih. Tentukan panjang kolom raksa ketika dicelupkan kedalam cairan bersuhu 400C
LATIHAN SOAL KONVERSI SUHU
Langganan:
Postingan (Atom)
-
Penyakit – penyakit yang berhubungan dengan sistem reproduksi diantaranya : 1. HIV / AIDS AIDS adalah penyakit yang disebabkan ol...
-
OOGENESIS Oogenesis merupakan proses pembentukan sel kelamin perempuan, yaitu sel telur atau ovum dan terjadi di dalam organ yang dise...
-
1. Perhatikan gambar berikut! Tentukan volume sebuah kelereng jika dinyatakan dalam satuan internasional! Pembahasan: Volume se...