- Sebuah benda bermassa 3 kg ditempatkan pada bidang miring dengan kemiringan 450. Jika benda ditarik dengan gaya 50N menuju puncak bidang miring, tentukan besar percepatan benda jika koefisien gesekan benda dengan bidang sebesar 0,1!
- Sebuah mobil melewati tikungan kasar dengan kecepatan maksimum 40 km/jam. tentukan besar koefisien gesekan gesekan mobil dengan aspal jalan jika jari - jari lintasan 15 meter untuk tikungan dengan kondisi datar dan tikungan miring dengan kemiringan 30 derajat!
- tiga buah benda bermassa 2 kg, 3 kg dan 4 kg menempati titik - titik pada segi tiga ABC dengan panjang sisi AB = 3m , BC = 5m dan AC =6m. tentukan gaya gravitasi yang dialami oleh benda 2 kg yang ditempatkan pada titik A
- berat sebuah benda di permukaan bumi 200N. tentukan berat benda tersebut di ketinggian 3r dari permukaan bumi! ( r = jari - jari bumi )
- dua buah planet dengan massa jenis sama tetapi memiliki jari - jari dengan perbandingan 2:1. tentukan perbandingan kuat medan gravitasi kedua planet tersebut!
- Dua buah benda bermassa 4 kg dan 5 kg, terpisah sejauh 25 cm. sebuah benda bermassa 1 kg ditempatkan diantara kedua benda tersebut. tentukan letak benda tersebut dari benda pertama sehingga mendapatkan medan gravitasi sama dengan nol!
- jarak bumi matahari = 3 kali jarak bumi dengan yupiter. jika kala revolusi bumi 1 tahun tentukan kala revolusi yupiter!
- tentukan kecepatan orbit sebuah satelit mengintari bumi agar tetap beredar pada lintasannya, jika jaraknya dari permukaan bumi = 2r! ( r = jari - jari bumi )
Latihan Soal Gaya Gesek dan Gaya Gravitasi
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
-
1. Perhatikan gambar berikut! Tentukan volume sebuah kelereng jika dinyatakan dalam satuan internasional! Pembahasan: Volume se...
-
OOGENESIS Oogenesis merupakan proses pembentukan sel kelamin perempuan, yaitu sel telur atau ovum dan terjadi di dalam organ yang dise...
-
Menstruasi merupakan suatu keadaan keluarnya darah, lendir, dan sel - sel epitel yang menyusun dinding rahim. Apabila seorang perempuan ...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar